Catatanku

Buat Bapak/Ibu Yang Terhormat 

"Saudara memang pintar"
Pintar berpikir..
Pintar berbicara..
Pintar bersikap..
Pintar bertindak..
Berpikir, Berbicara, bersikap dan bertindak..
Masalah koalisi dan reshuffle kabinet.
Kepintaran yang tidak menjadi kepandaian..
Kepintaran yang bernilai nol, bahkan mungkin negatif..
Untuk melihat masalah bangsa ini..
Melihat gedung sekolah yg rusak dan tidak layak..
Melihat gedung sekolah yg roboh.

"Saudara memang Bodoh"
Melihat masalah bangsa ini 
Tidak mau berpikir..
Tidak mau berbicara..
Tidak mau bersikap..
Tidak mau bertindak..
Mereka adalah anak bangsa ini..
Mereka adalah Anak-anak kita.
Mereka adalah generasi penerus..
Mereka bukan generasi penerus gayus..

Mungkin karena anak- anak ini..
Bukan anak saudara... Atau
Mungkin saudara adalah
Bapak/Ibunya Gayus.








Tidak ada komentar: